SEPAK BOLA

Tujuan permainan sepak bola adalah untuk memasukkan bola ke dalam gawang lawan sebanyak mungkin sehingga memenangkan pertandingan. Berikut ini adalah beberapa tujuan yang ingin dicapai dalam permainan sepak bola;

Menciptakan gol ke gawang lawan.
Menghalau atau mencegah bola agar tidak masuk ke gawang sendiri.
Membangun kerjasama tim agar permainan lebih solid.
Membangun dan menjaga sportifitas antar pemain sepak bola dan menciptakan permainan yang adil.
Meningkatkan kebugaran dan kesehatan tubuh.
Meraih prestasi dalam dunia olah raga, khususnya sepak bola.

Foto Siswa SMA N 2 saat Bermain Sepak Bola
Teknik menendang bola merupakan faktor yang paling dominan dalam permainan sepak bola. Adapun beberapa teknik menendang bola adalah sebagai berikut;
Menendang bola dengan kaki bagian dalam.
Menendang bola dengan kaki bagian punggung.
Menendang bola dengan kaki bagian luar.
Foto Siswa SMA N 2 saat Bermain Sepak Bola

Itulah uraian ringkas mengenai pengertian sepak bola, Semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan anda.

0 Response to "SEPAK BOLA"

Posting Komentar